Info

SELAMAT DATANG

Selamat datang di Coretan Bhujank - saya senang Anda berada di sini, dan berharap Anda sering datang kembali. Silakan Berlama - Lama di sini dan membaca lebih lanjut tentang artikel dunia teknik (Teknologi, aplikasi, Unik, Download, Trik" handphone Dan Lain Lain) yang Kami susun. Ada banyak hal tentang kami, Anda mungkin akan menemukan sesuatu yang menarik..

Sekilas Tentang Bhujank K'phiceunan

Saya hanya seorang penikmat dunia IT bukanlah seorang yang hebat. Hari-hariku hanya bisa berinternetan karena aku orangnya yang kurang suka jalan-jalan dan ngumpul dengan kawan-kawan jadi ya selain kerja waktu saya hanya didepan monitor Hidup pintar tidak menjamin masa depan, namun jika punya kelebihan harap untuk bisa saling berbagi. Jika di blog ini ada salah penulisan atau mungkin ada salah dalam tutorialnya mohon di perbaiki bukan dimaki. .....Salam Dunia..__ "Bhujank_27"

0 "WELCOME TO MY BLOG .. Bhujank K'phiceunan~ " 1 2 3 4

Bhujank K'phiceunan
......Lebak Herang Lembur Aing......

Move your mouse to go back to the page!
Gerakkan mouse anda dan silahkan nikmati kembali posting kami!(Bhujank)

Copyright 2010 Bhujankgmc.blogspot.com - All rights reserved
Tempatnya berbagi segala jenis Informasi dan Berita
Indeksportalhttp://gmc-27.blogspot.com/download kontak Link bhujank Pasang Iklan Pasang Iklan Tools bhujank

Monday, May 2, 2011

Kipas angin tanpa baling-baling



James Dyson, penemu vacuum cleaners tanpa kantong, kini telah mempunyai penemuan baru: kipas angin tanpa baling-baling. Kipas angin ini mendorong 119 galon udara perdetik. Tidak seperti kipas angin biasa yang mengandalkan baling-baling yang berputar untuk “menangkap” udara dan menghembuskannya ke depan, teknologi kipas angin tanpa baling-baling ini menggunakan prinsip aliran udara model seperti sayap pesawat terbang.
Udara ditarik masuk ke dalam dasar silinder mesin oleh sebuah motor kecil, kemudian alat pendorong motor itu mendorong udara ke dalam lubang yang berongga dan kemudian lewat sebuah celah, menyapu seluruh bagian lubang. Udara kemudian dipercepat alirannya melalui sebuah lingkaran besar, yang disebut loop amplifier. Video ini mengilustrasikan teknologi aliran udara tersebut :
Ada beberapa keuntungan-keuntungan di dalam menggunakan teknologi ‘Air Multiplier’:
- Karena tidak ada bagian yang berputar kencang (yang dapat berbahaya jika disentuh), maka tidak perlu ada kawat pelindung.
- Tidak perlu sering-sering dibersihkan karena tidak ada baling-balingnya
- Pengatur kekencangan bisa menggunakan dimmer (seperti saklar putar pengatur terang/redupnya lampu)
Di dalam sebuah wawancara dengan Dyson, ia mengatakan: “Saya selalu kecewa dengan kipas angin biasa. Baling-baling yang berputar memotong aliran udara, menyebabkan suara mengganggu. Selain itu susah dibersihkan dan anak-anak selalu ingin memasukkan jari-jari mereka melalui lubang-lubang kawat. Jadi kami mengembangkan sebuah jenis kipas angin baru yang tidak menggunakan baling-baling.” (Erabaru/snd)
Copyright Bhujank ..

| Free Bussines? |


web traffic